Kamis, November 05, 2009
Shortcut Untuk Membuka Photoshop
Posted by Andre Rahardian at Kamis, November 05, 2009
Kita bisa membuka Adobe Photoshop dengan menggunakan atau memakai shortcut keyboard di Windows XP, tanpa menggunakan mouse.
Caranya: pastikan sudah ada ikon Photoshop di desktop kompi (komputer) Anda. Icon ini biasanya secara otomatis akan muncul di desktop setelah proses instal program (software) Adobe Photoshop.
- Klik kanan pada ikon Adobe Photoshop di desktop komputer. Lalu akan muncul menu seperti ini.
- Klik kanan pada kata Properties. Lalu pada kotak Shortcut key masukkan kombinasi tombol shortcut. Misalnya jika kita ingin membuka Adobe Sotosop dengan kombinasi tombol Ctrl + Alt + P, kita hanya perlu menekan tombol/tuts P di keyboard komputer (sedangkan tombol Ctrl dan Alt secara otomatis akan muncul di kotak Shortcut key).
- Klik OK dan kini buka Photoshop dengan tombol shortcut [Ctrl + Alt + P].
Artikel lain yang berhubungan:
- Membuat Shortcut di Windows XP
Klik di sini untuk ke DownloadMyFreeMP3.blogspot.com - download my mp3
Klik di sini membawa Anda ke AndresTutorialBlog.blogspot.com
---
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 comments:
Posting Komentar